Update Harga Emas 24 Karat Per Gram Terkini April 2025

Update Harga Emas 24 Karat Per Gram Terkini – Emas merupakan logam mulia yang sangat di cari oleh penggemar ataupun para kolektor yang ingin menambah koleksi emas nya. Logam muliah ini sangat beragam bentuknya dan bisa di berbentuk seperi cincin, Kalung, Gelang. Juga bisa sebagai bentuk sesuatu yang di inginkan para pembeli atau pun kolektor. Harga Emas Terbaru ini biasanya ditentukan dengan kadar karat yang ada di Emas ini.

harga emas 24 karat

Pada kesempatan kali ini akan di bagikan beberapa Harga Emas 24 Karat Per Gram Terbaru. Yang nantinya dengan Daftar harga Emas 24 Karat ini bisa membantu anda dalam memilih dan membeli Emas yang anda inginkan. Emas ini merupakan logam mulia yang biasanya sangat di inginkan oleh kaum wanita.

Untuk harga emas ini biasanya di tentukan oleh jumlah karat yang terkandung di dalam emas, termasuk dalam harga pada setiap gram nya. Kualitas Logam mulia yang berdasarkan tolak ukur karatanya itu sangat menentukan sekali. Sebagai jaminan adanya kandungan emas murni yang terkandung di dalamnya.

Semakin tinggi kadar kemurnian logam mulia emas ini, maka semakin lunak logam nya. Hal inilah yang membuat proses pembentukan dari emas tersebut menjadi lebih lama durabilitasnya. Dalam Pembuatan Emas ini pula di perlukan keuletan dan kehati-hatian. Agar menghasilkan harga emas 24 karat yang berkualitas Tinggi.

Perlu di ketahui bahwa dimana kadar merupakan salah satu tingkat mengukur keaslian emas. Emas 24 karat ini bisa dinyatakan sebagai emas murni dan bisa dipastikan emas yang mempunyai kadar 23 karat. Itu berarti tingkat kemurniannya secara kalkulasi adalah 23/24 X 100% atau sekitar 95.8%. Bila Emas mempunyai kadar 22 karat dengan 15 gram contohnya, maka kandungan emas murninya adalah 22/24 X 15 = 13.72 Gram.

Daftar Harga Emas 24 Karat Per Gram Terbaru Hari Ini

Pada tanggal 10 April 2025, harga emas batangan di Indonesia mengalami perubahan yang cukup mencolok. Investor dan para pecinta perhiasan emas senantiasa memantau perkembangan harga emas, dan perubahan seperti ini dapat memberikan peluang atau pertimbangan yang signifikan.

Berikut adalah daftar harga emas Antam per gram pada tanggal 9 April 2025:

  • Harga Emas 0,5 Gram: Emas Antam 0,5 gram dijual dengan harga Rp 956.100 dan harga jual kembali (buyback) sebesar Rp 860.500. Meski tergolong ukuran kecil, kepingan ini tetap menjadi favorit bagi kolektor atau investor pemula yang ingin mulai menabung emas dengan modal terbatas.
  • Harga Emas 1 Gram: Emas 1 gram dijual seharga Rp 1.860.000 dan buyback-nya adalah Rp 1.721.000. Ukuran ini ideal bagi mereka yang ingin memulai investasi emas dengan nominal yang masih terjangkau, namun memiliki nilai jual kembali yang relatif stabil.
  • Harga Emas 5 Gram: Untuk ukuran 5 gram, harga belinya adalah Rp 9.150.000, sementara harga jual kembalinya Rp 8.605.000. Emas ukuran ini cukup populer di kalangan investor individu karena lebih ekonomis per gram dibandingkan ukuran kecil.
  • Harga Emas 10 Gram: Emas Antam 10 gram dijual dengan harga Rp 18.250.000, sedangkan harga buyback-nya Rp 17.210.000. Pilihan ini menarik bagi investor yang ingin memperbesar portofolio dengan biaya per gram yang lebih efisien.
  • Harga Emas 25 Gram: Harga jual untuk emas Antam 25 gram adalah Rp 45.375.000, dengan harga buyback Rp 43.025.000. Ukuran ini cocok untuk investor menengah yang ingin investasi lebih besar dan stabil.
  • Harga Emas 50 Gram: Emas seberat 50 gram dijual dengan harga Rp 90.550.000, dan buyback-nya Rp 86.050.000. Ini adalah pilihan strategis bagi investor jangka panjang yang mengincar pembelian dalam jumlah besar dengan efisiensi harga.
  • Harga Emas 100 Gram: Emas 100 gram dibanderol seharga Rp 180.200.000, dengan harga jual kembali Rp 172.100.000. Kepingan ini banyak dipilih oleh investor berpengalaman atau institusi yang menginginkan aset dalam bentuk logam mulia bernilai tinggi.
Lihat Juga:  Harga Toko Emas Gadjah Per Gram Terbaru April 2025

Perlu diingat bahwa harga jual kembali (buyback) emas Antam adalah sekitar Rp 7.000 lebih rendah per gram dibandingkan dengan harga jual. Harap diingat bahwa harga jual kembali ini belum mempertimbangkan pajak jika nominalnya melebihi Rp 10 juta.

Penting untuk diperhatikan bahwa pembelian dan penjualan emas batangan di Indonesia dikenakan Pajak Penghasilan (PPh 22). PPh 22 atas transaksi buyback akan dipotong langsung dari total nilai buyback, sedangkan pembelian emas batangan akan dikenakan PPh 22, dengan tarif yang berbeda tergantung pada status pemegang NPWP. Setiap pembelian emas batangan disertai dengan bukti potong PPh 22.

Untuk kalian yang akan membeli logam mulia ini, berikut hargacampur.com akan membagikan table harga emas terbaru. Yang nantinya dengan Daftar Terbaru ini bisa membantu anda dalam membeli emas yang anda inginkan.

Harga emas 24 karat per 12 April 2025

Harga Emas UBS

Pada tanggal terbaru, Harga Emas UBS di Indonesia telah mengalami perubahan yang signifikan. Emas tetap menjadi aset yang dicari oleh investor dan penggemar perhiasan, dan pembaruan harga ini dapat memengaruhi keputusan dalam berbagai hal.

Berikut adalah data harga Emas UBS per gram dan tabel harga terkini pada tanggal tersebut:

Pecahan Harga Beli Harga Jual (Buyback)
0.1 Gram Rp. 213.500 Rp. 165.400
0.25 Gram Rp. 494.700 Rp. 413.500
0.5 Gram Rp. 923.500 Rp. 827.000
1.0 Gram Rp. 1.770.700 Rp. 1.654.000
2.0 Gram Rp. 3.496.500 Rp. 3.308.000
3.0 Gram Rp. 5.242.000 Rp. 4.962.000
4.0 Gram Rp. 6.977.500 Rp. 6.616.000
5.0 Gram Rp. 8.694.000 Rp. 8.270.000
10.0 Gram Rp. 17.276.000 Rp. 16.540.000
25.0 Gram Rp. 43.001.000 Rp. 41.350.000
50.0 Gram Rp. 85.801.000 Rp. 82.700.000
100.0 Gram Rp. 171.502.000 Rp. 165.400.000

Tabel ini memuat harga beli dan harga jual kepingan emas dalam berbagai berat, dengan harga dalam Rupiah (Rp). Harga beli adalah harga yang Anda bayarkan saat membeli kepingan emas, sedangkan harga jual adalah harga yang Anda terima saat menjualnya kembali.

Lihat Juga:  Harga Emas Wahyu Ganesha Per Gram Terbaru April 2025

Harga Emas Antam

Berikut adalah tabel harga beli dan harga jual emas Antam dengan berbagai berat:

Pecahan Harga Beli (2025) Harga Jual / Buyback Buyback 2024 Buyback 2023
0.5 Gram Rp 956,100 Rp 860,500 Rp 813,500 Rp 808,500
1.0 Gram Rp 1,860,000 Rp 1,721,000 Rp 1,627,000 Rp 1,617,000
2.0 Gram Rp 3,655,000 Rp 3,442,000 Rp 3,254,000 Rp 3,234,000
3.0 Gram Rp 5,455,000 Rp 5,163,000 Rp 4,881,000 Rp 4,851,000
5.0 Gram Rp 9,150,000 Rp 8,605,000 Rp 8,135,000 Rp 8,085,000
10.0 Gram Rp 18,250,000 Rp 17,210,000 Rp 16,270,000 Rp 16,170,000
25.0 Gram Rp 45,375,000 Rp 43,025,000 Rp 40,675,000 Rp 40,425,000
50.0 Gram Rp 90,550,000 Rp 86,050,000 Rp 81,350,000 Rp 80,850,000
100.0 Gram Rp 180,200,000 Rp 172,100,000 Rp 162,700,000 Rp 161,700,000

Tabel ini mencakup harga beli dan harga jual emas Antam dalam berbagai berat, dengan harga dalam Rupiah (Rp). Harga beli adalah harga yang Anda bayarkan saat membeli emas Antam, sedangkan harga jual adalah harga yang Anda terima saat menjualnya kembali.

Disclaimer : Harga diatas bersumber dari Pegadaian.co.id dan bisa berubah sewaktu-waktu tanpa adanya pemberitahuan terlebih dahulu. Tetap kunjungi hargacampur.com untuk melihat update harga emas terbaru setiap harinya.

Sebelum melakukan pembelian atau penjualan emas, selalu pastikan untuk memeriksa harga terbaru dan peraturan perpajakan yang berlaku. Dengan pemahaman yang baik tentang pasar emas, Anda dapat membuat keputusan investasi yang bijak.

Demikian Informasi Terbaru kali ini semoga dengan Daftar Harga Emas 24 Karat Terbaru ini bisa memudahkan anda. Dalam membeli Emas yang anda inginkan. Untuk harga emas di atas bisa berubah merut waktu dan tempat di masing masing daerah.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: