Harga Tiket Masuk Pantai Sayang Heulang Terbaru Desember 2024

Harga Tiket Masuk Pantai Sayang Heulang, HTM : Rp10.000, Jam Buka : 24 jam, Lokasi : Cijambe, Cikelet, Garut, Jawa Barat , Indonesia, 44177, Telepon : -.

Harga tiket masuk Pantai Sayang Heulang menjadi salah satu informasi yang dibutuhkan ketika ingin berkunjung ke pantai ini. Pantai sayang heulang sendiri menjadi salah satu tempat yang asyik dan menyenangkan untuk dikunjungi, baik itu teman keluarga ataupun sendiri. Tempat wisata yang ada di Garut ini menjadi salah satu yang recommended untuk dikunjungi karena menghadirkan pemandangan yang begitu indah dan suasana yang tidak kalah menarik.

Harga Tiket Masuk Pantai Sayang Heulang

Dari hal ini dapat dilihat pula bahwa ada banyak wisata alam yang bisa dijadikan sebagai pilihan ketika berwisata ke Garut. Pantai yang cantik dan indah bisa menjadi salah satu tempat yang pas untuk melepas penat setelah melaksanakan aktivitas pekerjaan maupun tugas-tugas di kantor.

Pantai ini hadir dengan pasir putihnya yang begitu menawan dan panoramanya juga tidak kalah menakjubkan. Deburan ombak tenang bukan angin di pantai ini seakan mengajak para pengunjung untuk turut merasakan suasana yang ada. Untuk mengetahui lebih lengkap seperti apa pantai ini simak informasinya di bawah ini.

Harga Tiket Masuk Pantai Sayang Heulang

Hal pertama yang perlu diketahui adalah harga tiket masuk Pantai Sayang Heulang ini. Dengan mengetahui harga tiket masuk maka bisa dibuat estimasi ataupun perencanaan ketika berwisata. Wisata pantai Sayang heulang ini terbilang cukup terjangkau karena cukup membayar tiket senilai Rp10.000 per orangnya maka sudah dapat menikmati suasana pantai.

Pengunjung yang bayar harga tiket tersebut sudah bisa menikmati berbagai stop wisata yang ada di pantai ini. Namun biaya tambahan akan diberlakukan Untuk para pengunjung yang akan membayar retribusi parkir yaitu Rp2.000 untuk motor dan Rp5.000 untuk mobil. Meski demikian harga tiket masuk ini bisa saja berubah seblak tuh oleh karenanya perlu dilakukan pengecekan.

Harga Tiket Masuk
Tiket Masuk Rp10.000
Biaya Parkir
Parkir Motor Rp5.000
Parkir Mobil Rp10.000

Jam Operasional Pantai Sayang Heulang

Selanjutnya adalah mengenai jam operasional dari pantai Sayang heulang ini. Adapun jam operasional dari pantai ini adalah pukul 8 pagi hingga pukul 5 sore. Pantai Sayang heulang ini buka setiap harinya dan menawarkan keindahan dan berbagai spot wisata yang bisa dinikmati. Berkunjung bersama keluarga dan habiskan masa liburan dengan mengunjungi pantai ini bisa menjadi salah satu rekomendasi yang pas.

Mengetahui jam operasional yang cukup panjang yaitu mulai pagi hingga sore hari ini maka para pengunjung bisa lebih leluasa adalah menentukan jam untuk berkunjung. Apabila ingin menikmati suasana yang lebih Teduh maka pilihan berujung pada pagi ataupun sore hari adalah yang direkomendasikan.

Jam Operasional
Setiap hari 24 jam

Berbagai Tempat Wisata Yang Bisa Dinikmati Di Pantai Sayang Heulang

Berbagai Tempat Wisata Yang Bisa Dinikmati Di Pantai Sayang Heulang

Berbicara mengenai tempat wisata tentu tidak lengkap jika tidak membicarakan mengenai tempat wisata yang ditawarkan. Ada beberapa tempat wisata yang bisa dinikmati selama berada di pantai sayang heulang. Namun yang paling jelas adalah menikmati suasana keindahan pantai mulai dari suasana perairan maupun suasana yang dihadirkan di sekitarnya. Perpaduan pemandangan alam yang begitu indah dengan berbagai komponen komponen alam yang ada di sekitarnya akan membentuk satu kesatuan yang indah untuk dipandang mata.

Oleh karenanya para pengunjung bisa menjadikan Hal ini sebagai untuk melepas penat ataupun lelah setelah menghabiskan waktu untuk bekerja. Selain itu para pengunjung yang datang juga bisa menikmati wisata kuliner di mana salah satu menu andalannya adalah sajian seafood yang siap memanjakan lidah para pengunjung. Menikmati sajian sembari melihat keindahan alam yang ditawarkan akan menjadi salah satu pengalaman yang menyenangkan.

Menikmati Suasana Pantai Sayang Heulang

Menikmati Suasana Pantai Sayang Heulang

Ada berbagai macam cara untuk bisa menikmati suasana pantai termasuk untuk pantai sayang heulang yang satu ini. Suasana pantai memang akrab dengan perairan yang luas dan juga hamparan langit yang terlihat dengan jelas. Oleh karenanya hal ini bisa menjadi momen yang pas untuk bisa memanjakan diri dan merefresh sejenak pikiran yang jenuh. Pengunjung biasa memilih untuk bermain pasir yang ada di sekitar pantai sembari melihat area sekitar. Habisan semilir angin yang datang di area pantai akan menjadi kesan tersendiri bagi para pengunjung yang merasakannya. Memberikan momen-momen selama berada di pantai ini juga menjadi salah satu aktivitas yang menyenangkan untuk dilakukan.

Cobalah untuk mengekspresikan berbagai hal termasuk dengan gaya-gaya foto yang ciamik dan dengan latar pemandangan yang berbeda-beda. Selain itu jika ingin memotret pemandangan alam tentunya tempat ini juga menjadi salah satu yang bisa dicoba karena banyaknya unsur-unsur alam yang begitu menarik untuk diabadikan di dalam kamera. Menghabiskan waktu bersama teman maupun keluarga di lokasi wisata ini bisa menjadi ide yang menarik untuk liburan akhir pekan ataupun liburan lainnya.

Bermain Air di Tepi Pantai

Bermain Air di Tepi Pantai

Saat Anda mengunjungi Pantai Sayang Heulang, jangan lewatkan kesempatan untuk bermain air di tepi pantai. Meskipun ombaknya tidak terlalu besar, pengunjung tetap dapat menikmati sensasi bermain air di sini. Namun, perlu diingat bahwa di sekitar tepi pantai terdapat batu karang yang memenuhi permukaannya. Meski demikian, dengan hati-hati Anda dapat memijakkan kaki di atasnya atau bahkan berenang di atas batuan karang yang dalam. Kehadiran lumut dan tanaman air yang menutupi batu karang memberikan pemandangan yang indah dan menawan.

Bermain Voli Pantai

Pantai Sayang Heulang tidak hanya menawarkan keseruan bermain air, tetapi juga menyediakan arena khusus untuk bermain voli pantai. Luasnya permukaan pasir dan pasir yang lembut menjadikannya tempat yang sempurna untuk olahraga voli. Anda dapat bermain bersama teman-teman atau bergabung dengan pengunjung lain yang ingin bermain voli. Atmosfir yang santai dan pemandangan pantai yang memesona akan membuat pengalaman bermain voli menjadi lebih menyenangkan.

Matahari Terbenam di Pantai Sayang Heulang

Matahari Terbenam di Pantai Sayang Heulang

Salah satu momen yang paling dinanti-nantikan di Pantai Sayang Heulang adalah matahari terbenam di ufuk barat. Dengan pantai yang menghadap langsung ke Samudera Hindia, Anda dapat menikmati pemandangan matahari terbenam yang memukau. Duduk lesehan di atas pasir, Anda dapat merasakan kedamaian sembari menatap matahari yang perlahan tenggelam di cakrawala. Pemandangan ini semakin sempurna jika Anda memilih warung makan yang menghadap ke arah barat. Anda bahkan dapat mengabadikan momen indah ini dengan berfoto, menciptakan kenangan yang tak terlupakan.

Berfoto dan Bersantai di Pantai

Berfoto dan Bersantai di Pantai

Jika Anda lebih suka bersantai, Pantai Sayang Heulang adalah tempat yang sempurna. Anda dapat menikmati angin sepoi pantai sambil berbaring di atas pasir yang lembut. Pohon rindang dan saung-saung memberikan tempat teduh yang nyaman untuk bersantai. Selain itu, pemandangan wisatawan lain yang bermain voli, bermain air, atau sekadar berjalan-jalan akan menjadi tontonan yang menghibur. Jangan lupa untuk mengambil foto-foto indah sebagai kenang-kenangan.

Dengan segala keindahannya, Pantai Sayang Heulang menawarkan berbagai cara untuk menikmati liburan Anda. Apakah Anda lebih suka bermain air, berolahraga, menyaksikan matahari terbenam, atau sekadar bersantai, pantai ini memiliki semuanya. Tidak hanya pemandangan yang menakjubkan, tetapi juga suasana yang menyenangkan akan membuat setiap kunjungan Anda menjadi pengalaman yang luar biasa.

Fasilitas Di Pantai Sayang Heulang

Ketika berkunjung ke suatu tempat wisata, mengetahui fasilitas yang tersedia sangatlah penting untuk memastikan kenyamanan selama liburan. Pantai Sayang Heulang tidak hanya menawarkan keindahan alamnya, tetapi juga fasilitas yang akan membuat pengunjung merasa lebih nyaman selama berada di lokasi wisata ini.

  • Area Parkir Kendaraan Wisata: Salah satu fasilitas yang penting di Pantai Sayang Heulang adalah area parkir kendaraan. Lokasi ini menyediakan lahan parkir yang cukup luas sehingga pengunjung tidak perlu khawatir tentang kesulitan mencari tempat parkir untuk kendaraan mereka.
  • Spot Foto yang Instagenic: Pantai Sayang Heulang menawarkan pemandangan yang indah dan potensial untuk foto-foto yang instagenic. Terdapat berbagai spot foto menarik yang akan memungkinkan pengunjung untuk mengabadikan momen indah selama berlibur di pantai ini.
  • Camping Area: Bagi pengunjung yang ingin merasakan pengalaman berkemah di tepi pantai, Pantai Sayang Heulang juga menyediakan area khusus untuk berkemah. Ini adalah kesempatan sempurna untuk merasakan koneksi dengan alam dan menikmati keindahan pantai sepanjang hari.
  • Wahana Permainan yang Seru: Bagi pengunjung yang suka tantangan dan kegiatan berolahraga, terdapat wahana permainan yang seru di pantai ini. Anda dapat menikmati bermain voli pantai atau berbagai aktivitas lainnya yang akan membuat liburan Anda semakin berkesan.
  • Penginapan, Mushola, dan Kamar Mandi: Jika Anda berencana untuk menghabiskan waktu lebih lama di Pantai Sayang Heulang, tidak perlu khawatir tentang fasilitas akomodasi. Tempat ini memiliki penginapan, mushola untuk beribadah, serta kamar mandi dan toilet yang bersih dan nyaman.
  • Warung Makan: Saat lapar datang, Anda dapat menikmati berbagai pilihan kuliner di warung-warung makan yang tersedia di sekitar pantai. Anda dapat menikmati makanan lezat sambil menikmati pemandangan laut yang indah.

Dengan fasilitas-fasilitas yang lengkap dan beragam, Pantai Sayang Heulang siap memberikan pengalaman liburan yang tak terlupakan. Anda dapat menikmati keindahan alam, beraktivitas, atau sekadar bersantai dengan nyaman. Jika Anda merencanakan kunjungan ke Pantai Sayang Heulang, pastikan untuk memanfaatkan fasilitas-fasilitas ini demi pengalaman liburan yang lebih baik.

Rute Dan Alamat Pantai Sayang Heulang

Selanjutnya mengenai rute dan juga alamat dari pantai sayang heulang sendiri terbilang cukup mudah untuk diakses karena jalannya yang sudah baik. Menuju arah Pantai ini juga sudah disediakan berbagai plang yang akan menuntun para pengunjung untuk bisa menemukan lokasi wisata dengan lebih mudah.

Lokasi pantai ini sendiri berada di Cijambe cikelet Kabupaten Garut Jawa Barat. Pengunjung yang datang menggunakan kendaraan membutuhkan waktu sekitar 3 jam perjalanan untuk bisa sampai. Sementara itu untuk jarak pantai sayang heulang dari pusat kota Garut sendiri kurang lebih 90 km terbaik. Pasti merasa kurang hafal mengenai tempat wisata ini bisa menggunakan bantuan Google Maps ataupun fasilitas penunjuk arah lainnya sehingga nantinya tidak tersesat di perjalanan.

Tips Berkunjung Ke Pantai Sayang Heulang

Fasilitas Di Pantai Sayang Heulang

Ketika berkunjung, para pengunjung tentunya bisa merencanakan kunjungan yang tertata dengan baik agar nantinya bisa menghadirkan liburan yang berkesan. Adapun beberapa tips ketika berkunjung adalah pertama yaitu menikmati kesuksesan pantai pada waktu terbaik yakni pagi maupun sore hari. Waktu ini terbilang recommended karena suasananya lebih teduh sehingga bisa menikmati pantai dengan lebih nyaman.

Selanjutnya adalah datang pada hari libur ataupun akhir pekan guna mendapatkan sensasi liburan yang lebih menyenangkan. Kemudian Jangan lupa untuk membawa baju ganti dan gunakanlah pakaian yang bisa mendukung untuk aktivitas wisata selama berada di lokasi ini.

Pengunjung juga bisa mempersiapkan kamera untuk mengambil sejumlah momen lewat jepretan kamera di lokasi. Selain itu diingatkan juga untuk tetap berhati-hati selama berada di lokasi wisata dan tetap menjaga kelestarian dengan tertib dan tidak membuang sampah sembarangan. Hal ini menjadi salah satu bentuk kepedulian terhadap lingkungan dan kelestarian tempat-tempat wisata yang ada.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error:
×